Terong Balado
Bahan-bahan
- 
8 buah terong segar
 - 
10 siung cabe merah keriting
 - 
7 siung cabe merah besar
 - 
8 bawang merah
 - 
4 siung bawang putih
 - 
2 butir kemiri sanggrai
 - 
1 sdm saus tiram
 - 
1 sdt minyak wijen (opsional)
 - 
1/2 sdm gula pasir
 - 
1 sdt peyedap royco
 - 
1/2 sdt garam
 - 
1/4 sdt merica bubuk
 - 
1 lembar daun salam
 
Cara Membuat
- 
Langkah 1
Cuci bersih terong terlebih dahulu,kemudian belah 2 jangn di potong biarkan utuh sma tangkainya kemudian tiriskan
 - 
Langkah 2
Haluskan semua bumbu
 - 
Langkah 3
Panaskan minyak,tumis bumbu halus sampai harum,kemudian masukan garam,gula pasir,penyedap rasa,saus tiram,merica aduk sampai rata,setelah trcampur rata masukan terong aduk pelan sampai bumbu meresap dan layu,tes rasa kemudian angkat
 - 
Langkah 4
Terong balado siap di hidangkan
Photo by : (kontenPedia/ dok. freepik)
 

